Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Selamat datang di website resmi TK Aisyiyah Bustanul Athfal 1 Bengkulu. Website ini kami hadirkan sebagai sarana informasi bagi orang tua dan masyarakat, serta untuk menampilkan berbagai kegiatan dan pencapaian anak-anak didik kami.Sebagai lembaga pendidikan anak usia dini, kami berkomitmen untuk memberikan pendidikan yang seimbang antara nilai-nilai akademik, karakter, dan spiritual. Dengan pendekatan yang menyenangkan, kami berharap dapat membantu mengembangkan potensi terbaik dari setiap anak.Kami mengucapkan terima kasih atas kepercayaan orang tua yang telah mempercayakan pendidikan anak-anaknya kepada kami. Semoga dengan kerja sama yang baik, kita dapat menciptakan generasi yang berakhlak mulia dan cerdas.Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Jumlah Guru
Jumlah Siswa
Jumlah Alumni
17 Jan 2025 Administrator
kegiatan kunjungan belajar di polariud pulau ba...
15 Jan 2025 Administrator
kegiatan senam bersama setiap hari untuk menamb...
15 Jan 2025 Administrator
kegiatan rutin hari senin upacara bendera dikut...
Apa Kata Mereka Tentang TK Aisyiyah Bustanul Athfal 1 ??